Selama mengamati, sebagai orangtua juga bisa ikut menemani dan mengajaknya ngobrol tentang aktivitasnya itu. Biasanya anak akan bercerita dengan senang, di situlah orang tua bisa mengetahui hobi anaknya.
2. Mengarahkan keinginan anak
Baca Juga:
4 Hobi Unik yang Bakal Datangkan Cuan, Segera Manfaatkan!
Orangtua turut andil dalam mengambil keputusan anaknya yang masih kecil karena belum bisa membedakan mana yang baik dan buruk.
Ajak anak melakukan aktivitas positif yang ia sukai dan batasi kegiatan yang membuatnya tidak produktif seperti terlalu lama bermain video game, main media sosial, menonton televisi, dan lain sebagainya.
3. Mengajak anak untuk melakukan beberapa hobi
Baca Juga:
5 Cara Menemukan Hobi pada Anak, Orangtua Harus Tahu!
Orangtua bisa mengajak anak untuk melakukan banyak hobi seperti menggambar, menari, bersepeda, dan lain sebagainya.
Suatu saat anak akan merasa jenuh dengan kegiatan yang dilakukannya dan ingin fokus di beberapa kegiatan yang menurutnya menarik dan menyenangkan.
4. Konsultasi ke psikolog