Survei kedua dilakukan dengan melibatkan 1.229 responden. Dipilih melalui proses pembangkitan nomor telepon secara acak yang sudah divalidasi, dan screening. Margin of error survei diperkirakan ±2.9% pada tingkat kepercayaan 95 persen, asumsi simple random sampling.
Baca Juga:
Buntut Panjang Perselisihan Poltracking dan Persepi: Data Survei hingga Target Sanksi
Survei Indikator Politik dilakukan sepanjang 2-10 Oktober. Melibatkan 1.200 responden dari seluruh provinsi di Indonesia.
Margin of error kurang lebih 2,9 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.
Baca Juga:
Edy-Hasan Kandas di Survei, PDIP Banyak Pilih Paslon Bobby-Surya
Survei LSI Denny JA dilakukan selama periode 4-12 September 2023 terhadap 1.200 responden dengan metode penentuan responden menggunakan multi-stage random sampling.
Pengumpulan data survei menggunakan wawancara tatap muka kuesioner dengan margin of error survei kurang lebih 2,9 persen.