"Bahkan kami sempat teriak minta tolong kepada penabrak itu, dan orang di sekitar itu untuk membantu korban, tapi pelaku bukannya mau membantu malah justru dia (pelaku) melarikan diri bersama dengan perempuan boncengannya," tandasnya.
Untung saat itu, tambah Mariati Mendrofa, ada seorang warga yang bekerja di laundry dekat tempat kejadian bersedia membantu kami.
Baca Juga:
Polisi Selidiki Kasus Tabrak Lari yang Menewaskan Anggota DPRD Ngawi
"Orang itu memanggil becak dan membawa korban di rumah sakit Thomsen Gunungsitoli untuk mendapatkan perawatan," katanya. [CKZ]