“Kami mengucapkan banyak terimakasih atas tanggungjawab yang telah diberikan kepada kami, dan kami siap bekerja sama dalam mengembangkan UNIAS," ucapnya.
Ia pun mengajak seluruh Alumni UNIAS untuk memberikan kontribusi dalam mengembangkan IKA-UNIAS sehingga dapat bermanfaat bagi kemajuan UNIAS.
Baca Juga:
100 Mahasiswa FST UNIAS Dimagangkan, Plt. Rektor: Jaga Citra dan Nama Baik
"Untuk seluruh Alumni, mari kita bersama-sama dan berkontribusi demi kemajuan UNIAS,” harapnya.
Sekedar informasi, pelantikan ini turut dihadiri sejumlah tamu undangan, Dosen, Mahasiswa, dan para Alumni. [CKZ]